Pengawasan Kekarantinaan di Bandara Frans Kaisiepo Biak
Biak – Sesuai tugas pokok dan fungsi Balai Kekarantinaan Kesehatan Kelas II Biak Wilayah Kerja Bandara Frans Kaisiepo Biak, melaksanakan pengawasan barang meliputi jenazah, kerangka jenazah saat keberangkatan dan kedatangan di Bandara Frans Kaisiepo